Mediatisasi Islam Moderat dalam Bimbingan Kerohanian (Binroh) untuk Orang Sakit pada Media Sosial Youtube yang Dikelola RSI A Yani di Surabaya dan RSI UNISMA di Malang, Jawa Timur

Authors

  • Ach. Khatib Institut Ilmu Keislaman Annuqayah (INSTIKA) Guluk-Guluk Sumenep
  • Ah. Syamli Institut Ilmu Keislaman Annuqayah (INSTIKA) Guluk-Guluk Sumenep

Abstract

Artikel ini akan mengurai mediatisasi Islam moderat yang dilakukan oleh RSI A Yani di Surabaya dan RSI UNISMA di Malang, Jawa Timur kepada pasien yang dirawat melalui Bimbingan Rohani (Binroh) di masa pandemi. Orang sakit memiliki tingkat kerentanan yang tinggi untuk diinfiltrasi Islam radikal di rumah sakit. Mediatisasi yang dipilih di masa pandemi adalah melalui media sosial Youtube. Hasil penelitian menunjukkan bahwa RSI A Yani di Surabaya dan RSI UNISMA di Malang, Jawa Timur, melakukan mediatisasi Islam Moderat kepada para pasien melalui Bimbingan Kerohanian (Binroh) di masa pandemi. Mediatisasi melalui Media Sosial Youtube yang dikelola oleh RSI A Yani di Surabaya dan RSI UNISMA di Malang, Jawa Timur. Fokus mediatisasi RSI A Yani di Surabaya dan RSI UNISMA di Malang, Jawa Timur, pada Islam Moderat karena orang sakit memiliki tingkat kerentanan yang tinggi terhadap masuknya Islam radikal.

Downloads

Published

2023-09-30

Issue

Section

Articles